Kapolsek Sindangkerta, AKP A. Y. Yogaswara. S. ip Ucapkan Selamat Hari Jadi KBB

BKP – Dihari Jadi Kabupaten Bandung Barat yang ke-15, Kapolsek Sindangkerta, AKP. A. Y. Yogaswara S. ip. mengucapkan selamat dan menyampaikan harapan dan do’a yang mulia untuk KBB dan seluruh masyarakat yang ada di Kabupaten tersebut.

“Saya, AKP Yogaswara, selaku Kapolsek Sindangkerta, mengucapkan selamat Hari Jadi Kabupaten Bandung Barat yang Ke-15, Semoga saja, Kabupaten Bandung Barat semakin maju, semakin sukses dan masyarakatnya sejahtera”, ucapnya.

“Semoga tetap AKUR (Aspiratif, Kreatif, Unggul, Religius). Dan selalu BERKAH, Bangkit Bergerak Berjuang Bersama. Aamiin”, pungkasnya.

Berita Terkini